Ini dia pengalaman hari kedua kita di Hilton Bandung~ Walaupun masih betaaaah pengen disana tapi ya life must go on :”) Di pagi yang sangat cerah, kita bangun tidur terus pengen tidur lagi, beres-beres, check out dan turun ke Purnawarman Restaurant untuk mengawali hari dengan Breakfast Buffet!
Hola! Sorry for lack updates this month~ Kali ini kita mau sharing pengalaman dan kesempatan menjelajah Hotel Hilton Bandung selama 2 hari 1 malam bareng Let Eats, Sharon Loh, Nakamajem dan Dunia KulinerBdg. Banyak banget pengalaman makan-makan, masak-masak dan jalan-jalan selama dua hari ini. Jadi postnya spesial kita bagi dalam dua part. Mulai dari sini yuk~!
Hari Minggu pasti selalu jadi hari yang ditunggu-tunggu. Lepas dari rutinitas sehari-hari pasti pengen santai-santai sendiri atau bareng teman-teman, saudara atau keluarga. Biar gak jenuh, ada satu pengalaman kuliner baru yang wajib kamu coba, apalagi buat pecinta kuliner “all you can eat“~! Let’s goooo~!
FOLLOW US ON : Instagram : @foodnotebdg Twitter : @foodnotebdg Now you can visit us at http://www.foodnotebdg.com ! * new logo thanks to @jakee105 * We’re also collaborating with Spotleg , that provides you with discounts, promo and articles about foods and more in Bandung! So we’ll make you EAT MORE, SPEND LESS!! visit http://www.spotleg.com for latest discounts […]